Lapor Pasca

Finalisasi Penyusunan LEK Akreditasi Program Magister Teknologi Pendidikan Pascasarjana Universitas Negeri Jakarta

[vc_row][vc_column][vc_column_text]

 

Pascasarjana UNJ, 06/11/2021.  Dalam mempersiapkan akreditasi program studi, pada 3-6 November 2021, Pascasarjana UNJ   menagadakan kegiatan Finalisasi Penyusunan Laporan Evaluasi Kinerja (LEK) Program Magister Teknologi Pendidikan Haris Hotel &   Conventions Bekasi.

Kegiatan ini dihadiri oleh Direktur dan para Wakil Direktur Pascasarjana UNJ, tim GPjM, tim penyusuan LEK dan beberapa dosen   Program  Studi Magister Teknologi Pendidikan, dan beberapa tenaga kependidikan Pascasarjana.

Kegiatan ini diharapkan menghasilkan LEK yang sesuai dengan kriteria yang telah ditetapkan BAN-PT.  Dokumen ini diharapkan  dapat   mendeskripsikan dengan jelas setiap kinerja yang telah dilakukan pimpinan, dosen, mahasiswa, alumni, pengguna alumni, dan semua stake   holder yang yang terkait dengan Program Magister Teknologi Pendidikan Pascasarjana UNJ, sehingga Program Studi ini mendapat   predikat   akreditasi UNGGUL dari BAN-PT.[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row]